Thursday, June 19, 2014

May I Love You? (JuriMayu and Others) - Chapter 2 Part 2

May I Love You? (JuriMayu and Others)


Chapter 2 Part 2

-Pulang sekolah-
Tidak seperti biasanya, Jurina yang biasanya menjemput Mayuyu di kelasnya tidak terlihat kehadirannya. Khawatir dengan ‘adik’nya itu Mayuyu menghampiri Jurina di kelasnya. Saat sampai di kelas Jurina, Mayuyu bersama Rabutan dan Harugon yang mengikutinya melihat Jurina sedang duduk dan dikerubungi oleh fans-fansnya.

“Mayu-chan~” Jurina yang melihat Mayuyu ada di depan kelas langsung berdiri dan berlali menghampirinya.
“Ahh moshi Rabu-san, Haruka-san, Mayu-chan maaf hari ini aku tidak bisa pulang bersama, ada kegiatan klub basket dan…”
“Kami pinjam Jurinanya dulu ya Mayu-senpai” “Kami juga mau main bersama Jurina-kun” “Boleh ya Mayu-san” ucap fans-fans Jurina bergantian.
“Hmm, baiklah terserah kalian, jangan lakukan hal yang aneh-aneh, jangan lupa untuk makan malam dan hati-hati pulangnya, ok” ucap Mayuyu pada Jurina.
“HAI~! Roger boss” jawab Jurina sambil memberi hormat.
Merekapun berpisah, Mayuyu pulang bersama Harugon dan Rabutan untuk mengerjakan tugas sekolah di rumah Rabutan, sementara Jurina pergi ke tempat klub basketnya.
~~~

Sunday, June 15, 2014

Joifuru High School (JKT48) - Chapter 3

Joifuru High School (JKT48)


*note klo liat tulisan miring, maaf saya mengganggu xD
Chapter 3
“Kita berpencar, Den-Ris kalian ke Barat, gw ke Timur, dan lo by ke Selatan, cari di tempat yang biasa dipake James berkumpul, klo ketemu langsung kasih kabar di grup” ucap K.
“K, apa perlu gw panggil bocah-bocah?” Tanya Deni
“Ga, lawan baj*ng*n macam James dan teman-temannya, kita berempat cukup”
“OKE, siap”
~~~

‘Kenapa Selatan, James kan g pernah kesini, atau jangan-jangan…’ pikir Aby sambil melihat-lihat sekilingnya.
“Aduh.. Ka Ve.. angkat dong teleponnya..” ucap Shania yang terlihat panik, sambil mencoba menelepon.
“Shania?” ucap pelan Aby.
“Ahh elo lagi?? Gw g ada waktu buat ribut sama lo”

“Klo lo nyari ka Ve, biarin gw sama temen-temen gw yg nyari keberadaan Ka Ve. Lebih baik lo tunggu di rumah”
“Ahaha jadi yang di Joitus…. gw ikut! Mana bisa gw tenang.”
“Lo cewek, dan ini udah malem”
“GA! gw tetep ikut! Ka Ve itu kakak gw, dan gw ga tenang klo ada K di deket kakak gw!”
“Hmm, stay di deket gw”
~~~

Wednesday, June 11, 2014

Joifuru High School (JKT48) - Chapter 2

Joifuru High School (JKT48)

nyaris lah ini pictnya >.<

*klo nemu tulisan miring itu saya komen-komen sendiri ._.

Chapter 2
“Wuih tentramnya~ udah sebulan lebih tahun ajaran baru dimulai, sekolah ini jadi lebih rame dan indah :3” ucap Deni sambil jalan melihat sekelilingnya.
“Semangat pagi Deni” sapa K sambil memainkan HP-nya
“Gud morning K~~”
“Deva…”
“Eh eh sekolah rasanya makin menyenangkan, dede-dede baru kita lucuk-lucuk”
“Haha… dasar”
“Btw, mana Faris sama Aby?”
“Udah di dalem”

~~~
“Gud morning mai frends….. aduh aduh.. gw kira cuma si K aja, taunya lu pada juga. Ngapain sih pagi-pagi udah pada sibuk sama gadget” ucap Deni heran
“Aby? …busee pagi udah nonton ekebi…. -__-“” ucap Deni melihat kearah hp Aby
“Lu ris? Ngapain?”
“Sini deh Den, lu bilang kan lu jomblo ngenes, liat dong update-an dari Joitus”
*note: Joifuru punya 2 website, satu website resmi sekolah, dan 1 lagi website yang di kelola oleh murid-murid yang berisi informasi lengkap yang lebih mengenai hal pribadi, gosip-gosip dsb, yang disebut Joitus.

Monday, June 9, 2014

May I Love You? (Jurimayu and Others) - Chapter 2 part 1

May I Love You? (Jurimayu and Others) 


Chapter 2 Part 1

~Jurina POV~
“Hoamm~~” aku menguap saat sudah sadar dari tidurku, saat aku melihat kesamping bisa kulihat tubuh putih mulus Mayu-chan yang hanya terbalut pakaian dalam, akan memakai seragam sekolahnya.
“Gluk” kutelan ludahku, melihat hal ini membuatku kaget dan wajahku memerah, padahal aku sudah sering melihat tubuhnya itu. Untunglah dia tidak menghadap kearahku.
“Oha…” belum sempat kuucapkan salam, Mayu-chan memotong kata-kataku
“Ini sudah hampir jam 7, cepat bangun, lalu turun, mama Yuki sudah membuatkan sarapan, setelah itu cepat pulang dan mandi” ucap Mayu-chan panjang lebar padaku
“Ha-Hai!” akupun langsung bangkit dari tempat tidur Mayu-chan dan berlari turun ke bawah untuk sarapan.
~Jurina POV END~

Friday, June 6, 2014

Joifuru High School (JKT48) - Chapter 1

reminder: sebelum baca chapter 1 baca dulu BTS nya disini dan Chapter 0 nya disini

Joifuru High School (JKT48)

pict baru di upload Nju kemaren kyaa >.<


Chapter 1

“Si Faris.. baru hari pertama udah males-malesan aja”
“Namanya juga Faris”
“HAHA iya sih.. Ahh itu K kan? Ngapain dia mondar-mandir di situ? K~~” teriak Deni pada K yang terlihat sedang mondar-mandir di depan aula upacara.
“Oii Deni, Aby, pagi”
“Watzap mai K? Grogi?”
“Panggil gw Deva di sekolah. Emm si Faris mana?”
“Tidur” jawab Aby santai.
“Et.. Tuh bocah.. yaudahlah” ucap K, lalu masuk ke aula bersama kedua sahabatnya.
~~~

“………Sekali lagi, bapak ucapkan selamat datang di Joifuru High School!!” akhir dari sambutan kepala sekolah Joifuru.
“Ya, sekarang kita sambut, perwakilan dari murid. Kepada Deva Key Putra kami persilahkan”
“Good luck K!”
“Pagi murid-murid Joifuru!! Mana semangatnya?!” ucap K diawal sambutannya.
“Permisi” ucap pelan Shania kepada murid di sekitarnya untuk meninggalkan aula di tengah sambutan K.
“…….Selamat datang dan selamat bersenang-senang di JOIFURU!!” ucap K dengan semangatnya.
“Prok-prok” terdengar kemeriahan dan tepukan tangan dari para murid dan para guru.
~~~

My Special Butler (Mendol x AKB48) - Chapter 1

Sebelumnya klo udah pernah liat FF ini, dengan pen-name yang sama, g usah kaget~
itu saya juga kok :3
post nya disini (jphip forum) tapi yang di post disitu pake b.ing *yang agak berantakan*
baru 2 chapter juga sih yang di post di jphip xD
tapi kemungkinan besar dengan berbagai alasan, mungkin saya ga akan lanjutin disana ._. #dzigh *maafkan aku buat International fans dan semua yang baca ff ini disana *bow
nah klo ini versi aslinya~

check it out~~

My Special Butler
~Mendol x AKB, RikuYuu, KaiAcchan~
Genre: Romance

Chapter 1
-Yuuko POV-
Semua orang berkata ingin jadi seperti aku, mereka berkata menjadi diriku ini sangat menyenangkan, mereka bilang iri padaku, mereka bilang 'kau cewe sempurna' tapi yang mereka tahu hanyalah kalau aku bahagia padahal sama sekali tidak, aku selalu merasa sepi, sedih, dan sendirian kecuali jika ada sahabatku Maeda Atsuko yang selalu menamaniku. Hanya Acchan lah yang tulus berteman dengan ku tanpa melihat anak siapa aku ini, yang tidak hanya melihat "kesempurnaan"ku saja.
-Yuuko POV END-
"Yuuko" panggil acchan pada yuuko yang sepertinya tidak disadari oleh yuuko.
"Yuuko!!" teriak acchan yang akhirnya menyadarkan yuuko dari lamunannya.
"a-acchan, a-ada apa?"
"aih yuuko~ ini sudah jam pulang apa kau tidak mendengar bel pulang?apa kau tidak mau pulang?apa yang sedang kau lamunkan?" tanya acchan beruntun pada yuuko yang hanya dijawab yuko dengan wajah tupainya
"ahh aku harus pulang cepat maaf acchan,bye bye" ucap yuuko sambil memeluk acchan lalu iapun pergi keluar ruang kelas secepat angin *wuuzzhhh
-Yuuko POV-
maaf acchan aku meninggalkanmu maaf aku tidak menjawab pertanyaanmu sedikitpun, bahkan aku sampe tidak sadar kalau kai, pacar atsuko juga menyapaku di depan ruang kelas, aku harus pulang cepat. orang tua ku yang selama ini tidak ada waktu untuk ku tiba - tiba menghubungiku dan mereka bilang mereka memberikan hadiah ulang tahun ku yang ke 17. memang ulang tahunku sudah lewat dan ini sudah sangat terlambat. walau begitu, hal ini tetap membuat ku senang walau hanya sedikit.
~~~

May I Love You? (JuriMayu and Others) - Chapter 1

reminder: sebelum membaca chapter 1, baca dulu prologue nya disini

May I Love You? (JuriMayu and Others)


Chapter 1
~Mayuyu POV~
Bila aku ingat-ingat lagi pertemuan kami, sejak kejadian itu keluarga kami saling berkenalan dan menjadi dekat, rumah kamipun bersebelahan, Jurina layaknya seperti adikku sendiri, selalu berlindung kepadaku, selalu manja padaku dan yang pasti selalu mengikuti kemanapun aku pergi, seperti sekarang ini, saat kelulusan SMPnya ia mengatakan akan kembali lagi jadi adik kelasku, dan… dia sudah ada disini, tidak pernah terlihat lelah dan selalu ceria, tidak seperti saat masih kecil, sangatlah cengeng, sedang bermain basket bersama teman-teman klub basketnya di lapangan sekolah yang sama denganku.

“Ahh~~ hausnya” tanpa izin dariku, ia mengambil dan meminum minumanku.
“Jurina…”
“Doushite Mayu-chan? Jangan pasang wajah kesal begitu~ nanti cantiknya hilang~~ hehe” jawabnya sambil menunjukkan wajah puppynya. Begitulah Jurina selalu senang mengganggu dan menggodaku.
“Huh.. Sudahlah tak usah merayu, rayuanmu tak mempan padaku” jawabku jutek.

“Hehehe, ahh ngomong-ngomong Mama Yuki masak apa hari ini? Aku lapar~ mau makan~ suapin~~”
“Geez..” ya beginilah setiap harinya kami, terutama jika tante Atsuko ikut pergi dengan om Kai yang sering kerja dinas di luar kota, Jurina akan langsung jadi seperti anak angkat papa mama SaeYuki, makan di rumahku, pulang ke rumahku, dan tidur di kamarku, padahal jarak rumah kami terutama kamar kami tidak sampai 1 meter. Tapi aku tidak pernah masalah dengan dirinya kecuali dengan sikap manjanya yang terkadang suka kelewatan itu.

Thursday, June 5, 2014

Surprise Gift from Little Puppy (JuriMayu)

Sebelumnya klo udah pernah liat OS ini, dengan pen-name yang sama, g usah kaget~
itu saya juga kok :3
post nya disini (jphip forum) tapi yang di post disitu pake b.ing *yang agak berantakan*
nah klo ini versi aslinya~

check it out~~

Surprise Gift from Little Puppy
~JuriMayu~
 Genre: Friendship, Shoujo-ai


-Jurina POV-
“Ok Cut” Ucap sutradara Majisuka Gakuen 2 pada aku dan Mayu-san saat kami telah menyelesaikan dan sukses melakukan adegan terakhir kami hari ini. Hari ini hari ulang tahun Mayu-san, aku sudah membuat kejutan untuknya sekaligus permintaan maaf jika aku membuatnya tidak nyaman. Tanpa pamit kepada Mayu-san aku langsung pergi meninggalkannya.
-Jurina POV END-

-Mayuyu POV-
Setelah hari yang panjang ini, akhirnya syuting hari ini selesai. Kulihat Jurina berlari entah kemana tanpa pamit terlebih dahulu padaku.  Ya bukan urusanku sebenernya, kami memang bukan teman dekat, kami menjadi dekat karena peran kami di drama Majisuka 2 ini. Hubungan kami sebelumnya tidak seperti hubungan dia dan Rena yang sangat akrab. Cemburu? Tidak, tidak, tidak kenapa aku jadi memikirkannya seperti ini, lupakan, lupakan. Aku harus pulang secepat mungkin ke rumah.

You and Her (Ochi x Beby x Shanju)

Sebelumnya klo udah pernah liat OS ini, dengan pen-name yang sama, g usah kaget~
itu saya juga kok :3
post nya disini (jphip forum) tapi yang di post disitu pake b.ing *yang agak berantakan*
nah klo ini versi aslinya~

check it out~~

You and Her
~Ochi x Beby x Shanju~

Genre: Friendship

BeChi
BebNju

~Beby POV~
“Selalu rajin belajar dan berlatih keras! Aku Beby!” ucapku seperti biasa saat jikoshoukai di teater hari ini.
Sudah dua tahun aku resmi menjadi member JKT48, dan saat ini kami masih menampilkan setlist pertama kami, Ren’ai Kinshi Jourei oleh Tim J.
~~~


Sabtu, pukul 2 sore, hari ini Tim J mengadakan teater 2 kali. Dan saat ini kami telah menyelesaikan show pertama special Ladies and Kids. Tidak pernah aku sangka saat perform tadi, bahwa Ochi, orang yang paling dekat denganku sejak awal di JKT ini, teman pertamaku saat itu, tidak aku duga dia menonton theater hari ini.
~Beby POV END~

May I Love You? (JuriMayu and Others) - Prologue

Sebelumnya klo udah pernah liat FF ini, dengan pen-name yang sama, g usah kaget~
itu saya juga kok :3
post nya disini (jphip forum) tapi yang di post disitu pake b.ing *yang agak berantakan*
sebenernya udah ngepost sampe ssampe chapter 9 di jphip ><
tapi kemungkinan besar dengan berbagai alasan, mungkin saya ga akan lanjutin disana ._. #dzigh *maafkan aku buat International fans dan semua yang baca ff ini disana *bow
nah klo ini versi aslinya~

May I Love You?
~JuriMayu x KaiAcchan x SaeYuki and others~

Genre: Friendship, School-Life, Shoujo-ai



PROLOGUE

-Flashback-

“Mayuyu!! Jangan lari-lari, berbahaya nak, Mayuyu!!” teriak Sae pada anaknya, Mayuyu, yang saat itu masih berumur 7 tahun, Mayuyu sangat senang karena akhirnya dibelikan es krim oleh kedua orang tuanya.
“BAM” saking senangnya, ia tidak melihat orang-orang di depannya hingga ia menabrak seseorang.
“Huaaa” suara tangisan terdengar sangat kencang, gadis kecil yang ditabrak Mayuyu terjatuh hingga terduduk di jalan.
“Jurina, daijoubu?” sambil memeluk anaknya, Acchan mencoba menenangkan anaknya yang masih berumur 5 tahun itu.

Viva JKT48 Movie Review

Viva JKT48 Movie Review


Sebelumnya, ini cuma pendapat saya ya ^^ setuju/ga nya itu hak semua orang kok ^^ lanjut~

Cuma mau nuangin pedapat setelah tadi nonton, untuk overall sih lumayan lah, dan ini kelebihan dan kekurangannya menurut saya~

Tuesday, June 3, 2014

Joifuru High School (JKT48) - Chapter 0

Sebenernya gamau nge-post ini dulu... tapi ada yang kepo banget dan request.. toh cuma chapter awal aja kan? wkwk

DIsarankan membaca Behind the Story-nya dulu disini
PS: Ini semua hanyalah khayalan sang penulis :3 jadi tidak usah diambil hati ^^
*bila menemukan tulisan miring... itu orang sableng komen2 gaje *saya sendiri iya -_-v
Check it out~~
~~~
Joifuru High School

Genre: School-life, Friendship, Romance
Chapter 0

‘Ghaida~ aku cocok ga pake kebaya ini?’
‘Ghai, apa aku bisa ikut wisuda?’
‘Aku pasti ikut, jadi kamu harus dateng ya ke wisuda ku~’
‘Ghai…….’

~~~

“Ris.. oi ris~~ Farish!!” teriak Deni membangunkan Faris dari tidurnya.
Nobi Deni (D): Jomblo bahagia (yang kadang ngenes). Mood-maker di gangnya.

“Arghh.. Apa-apaan sih?!” teriak Faris.
Ghaida Farish (F): Dicap sebagai playboy Joifuru. Tokoh idolanya Kamen Rider.

“Mereka datang~ murid-murid cewe angkatan baru~” ucap Deni dengan girang.
Joifuru High School merupakan sekolah kejuruan terbaik di Jakarta, terutama kejuruan teknik-nya, itulah sebabnya mayoritas Joifuru berisikan murid laki-laki. Dan menyebabkan murid perempuan menjadi sesuatu yang ‘langka’ di sekolah ini.

“Hah!! Ganggu aja lo!!”
“Hah.. Si Farish ga asik… Btw.. Wat ar yu luking et down by?” Tanya Deni pada Aby.
“Ga ada”
Aby Caesar (A): Pendiam. Seorang idol-otaku, dancer.

“Wuih lihat itu, itu Ka Ve sama adiknya Shania kan? Ahh itu si Stella sama siapa emm who is that galz? Ga kelihatan darisini.. anak baru??” ucap Deni

~~~

Puisi Pertama

Waktu itu lagi nungguin sesorang yg gw sayang bgt *cieegitu* ngebales chat...
eh tau taunya malah buat Puisi mendadak...

sebenernya g ada judulnya sih.. ya tp klo mesti dikasih judul... hmm judulnya Rasa *rasain maksudnya *lah

RASA

Sepi... ku sendiri...
Disini... ku menanti...
Hati ini... milikmu...
Kalau bukan karenamu.. siapa aku..

Aku tau... rasa ini.. cuma aku.. yang memiliki..
Aku tau... kalau kamu.. ke aku.. tidaklah satu..
Aku tau... bagimu.. aku.. kakakmu..
Aku tau... resikonya... urusanku...

Sakitnya.... mungkin cuma aku yang tahu..
Sakitnya.... mungkin cuma aku yang rasakan..
Tapi... aku ingin kamu tahu..
Rasa ini.. bukanlah mainan...

Tidak... aku tidak memintamu membalas...
Iya.... aku ingin kamu selalu ada di dekatku..
Tidak... aku tidak ingin dirimu "begitu"..
Iya... aku hanya memintamu mengerti..

finish wkwk xDD

-------------------------------------------------------------------------------------------------
Terima kasih telah membaca. Ditunggu komennya :)
Sankyuu~~ m(__)m

-Jurimayu14-

Joifuru High School (JKT48) -Behind the Story-

Sebelum memulai post chapter awal.. pengen cerita dulu nih mengenai latar belakang dan awal dari terjadinya penulisan FF ini *apasih bahasanya xDD

Oke lanjut aja~
Ide pembuatan FF ini muncul setelah saya nonton Drama AKB48 yang dibintangi oleh Oba Team 4 x Kiss My Ft 2 yang judulnya Shiritsu Bakaleya Koukou yang bercerita tentang School-life dan ada fightingnya~
Joifuru juga ada fighting nya nanti :3 tapi akan lebih fokus ke dramanya ^^

Nama sekolah Joifuru dari kata Joyfull dan cara baca orang Jepang atas kata ini xDD
Untuk karakternya... member JKT48 bakalan ada yang jadi cowo loh!! WOW xD
Siapa aja yg jadi cowo? Nih:
1. Kinal : disini jadi Deva Key Putra~ (Deva/K)
nama 'cowo' Kinal ini mengalami 3 kali perubahan dari K (aja), Kevin (cuma ini terlalu jauh dari nama aslinya akhirnya g jadi), dan akhirnya sekarang jd Key xD (karena Kinal suka korea2an jd kayanya ini gpp ya) xD sebenernya ada plesetan nama 'cowo' yang deket bgt, tp saya gamau pake :)
2. Ghaida : disini jadi Ghaida Farish~ (Farish)
kenapa dipanngilnya g ghaida? ya biar beda dan panggilan 'ghaida' itu khusus cuma untuk seseorang gitu kkk~~ *thanks buat Kamui atas idenya ^~^
3. Beby : disini jadi Aby Caesar (Aby)
ini juga bingung waktu diawalnya mau namain apa, awalnya banget tuh Bebi lol, dan akhirnya jadi Aby deh :3 *thanks buat Anggy atas usulnya :3
4. Nobi : disini jadi Nobi Deni (Deni)
ini juga awalnya mau jadi Nobi Dion dan tetep dipanggil Nobi lol, akhirnya setelah ngobrol sama temen dia pun ngusulin Deni yang ga jauh dari Dhini, *so thanks Danti :3

Buat keterangan karakter mereka jadi apa, dan gimana, ada di ff nya nanti ^~^
dan karena chara cowo nya 4 orang, bisa dibilang ini juga kaya F4 xDD

Buat chara cewenya? bisa ditebak kok klo liat chara cowonya :3
Yap! Veranda dan Shania yang akan jadi chara cewe utamanya.

Trivia: FF ini belum pernah saya post dimana pun, this is first time!
Segitu aja, penasaran? Saya ga tuh #dzigh
Ditunggu ya pos chapter awalnya ^^ *chapter pertama itu chapter 0 jangan sampai salah ya ^^
-------------------------------------------------------------------------------------------------
Terima kasih telah membaca. Ditunggu komennya :)
Sankyuu~~ m(__)m

-Jurimayu14-

One True Pairing (OTP)?

One True Pairing (OTP)?

One True Pairing (OTP) sebenernya apasih?
Au dah gw juga gatau *lah?* xD
Semua yg saya tulis disini menurut pendapat saya ajasih~ mau setuju/ga itu juga kebebasan kalian ^^
Oke lanjoot~

One = Satu
True = Benar
Pairing = Memasangkan

So, artinya adalah ‘memasangkan satu yang benar’, horeee~~ selamat~ *prok, prok, prok* xDD

OTP yang saya tau sih, adalah pasangan yang kita dukung atau sukai itu kita anggap ‘benar’.
Benar disini juga dalam berbagai hal yaitu temenan/pacaran beneran.
Pasangan yang di support/ship oleh orang-orang kadang ga cuma manusia, kartun pun juga .-. dan ga cuma cowo x cewe, tapi ada cewe x cowo atau cowo x cowo .__.

Ya begitulah…

Me, My Oshi, and My Dream (JKTxAKB: BebYuu)

Sebelumnya klo udah pernah liat OS ini, dengan pen-name yang sama, g usah kaget~
itu saya juga kok :3
post nya disini (jphip forum) tapi yang di post disitu pake b.ing *yang agak berantakan*
nah klo ini versi aslinya~

Oh ya, os ini dibuat agak jauh sebelum Yuko mengumumkan akan grad dari AKB..
taunya malah grad beneran .__.a

langsung aja lah
check it out~~

Me, My Oshi, and My Dream (BebYuu)


Genre: apa ya? ntahlah lol
~Beby story~

Ooshima Yuuko, nama yang sangat tidak asing untuk para fans 48family, sosok yang selalu terlihat ceria itu selalu jadi idolaku. Suaranya, tariannya, semangatnya, perjuangannya selama ini selalu menjadi inspirasiku untuk lebih dan lebih berjuang lagi di JKT48. Semua fans dan juga member JKT48 juga tahu aku mengidolakan Yuko-san. Saat Rena dinyatakan masuk AKB48 dan akan debut sebagai member tim K tentu saja yang terlintas di benakku adalah sosok Yuko-san. Banyak yang berpikir aku cemburu dengan Rena, ya Yuko-san memang oshiku, namun menurutku mengidolakan itu lebih berasa kalau hanya mengamatinya saat sebagai idol dan melihatnya dari bangku penonton. Aku juga berpikir ‘apakah rasa mengidolakannya akan sama jika aku dekat dan kenal dengan Yuko-san?’ Tapi bukan berarti aku tidak berharap untuk bisa sepanggung dan duet dengan Yuko-san. Impian itu tidak ada batasnya. Dan aku percaya suatu hari nanti impianku pasti akan terkabul.

~~~

Monday, June 2, 2014

F4!! (JuriMayu and Others) -CAST-

Sebelumnya klo udah pernah liat fanfic ini, dengan pen-name yang sama, g usah kaget~
itu saya juga kok :3
post nya disini (jphip forum) tapi yang di post disitu pake b.ing *yang agak berantakan*
dan sepertinya ga akan saya lanjutkan disana *ga sempet dan agak males jadiin b.ing nya #dzigh ehehe .__.v
nah klo ini versi aslinya~

check it out~~

Seperti yang udah gw bilang di jphip. pasti keinget ngeliat judulnya, langsung inget drama Hana Yori Dango/Meteor Garden/Boys Before Flower/mungkin Siapa Takut Jatuh Cinta wkwk xD
yahh pada dasarnya ceritanya emg dari situ...

F4!! (JuriMayu and others)

F4 (Kumpulan 4 Cowok Ikemen *dan juga kaya* yang digilai satu universitas yang sebenarnya cowok-cowok bodoh)

F4 Members:
Matsui Jun (Jurina)          : Pemimpin F4. Cowok kekanak-kanakan. Anak dari pemimpin dan pemilik Perusahaan Matsui dan Universitas Majijo.
Yamamoto Sayaka         : Sahabat baik Jun. Cowok misterius. Dikenal sebagai penyanyi di Majijo.
Kojima Riku                   : Cowok yang dianggap tidak punya otak. Model di berbagai majalah dan iklan.
Miyazawa Sae                : Playboy tingkat tinggi yang baik hati *dan juga bodoh*. Pemilik sebuah bar besar di pusat kota.

The Girls:
Watanabe Mayu              : Anak baru di Universitas Majijo. Pindah mengikuti pekerjaan orang tua. Seorang Otaku.
Watanabe Miyuki            : Kakak Mayuyu. Ikut pindah ke Universitas Majijo. Cewek yang selalu ceria. Punya hubungan dengan Sayaka?!
Oshima Yuko                  : Cewek mesum. Sahabat Miyuki saat SMP. Sangat menggilai Riku. Anak pemilik perusahaan Oshima.
Kashiwagi Yuki               : Teman baru Mayuyu di kampus.Sae menyukainya, namun selalu ditolak.

 




-------------------------------------------------------------------------------------------------
Terima kasih telah membaca. Ditunggu komennya :)
Sankyuu~~ m(__)m

-Jurimayu14-

Blogger Profile

wuaduhh baru sadar udah ngepost beberapa os malah belum perkenalan >.<
baiklah di hari yang berbahagia ini saya akan memperkenalkan diri :3
*ciee emang ada yg mau tau *ya siapa tau aja .__.

MY PROFILE


Real Name           :*maaf ga lulus sensor*
Nick Name          : Ruichi
Pen-Name           : Jurimayu14
TTL                     : Jakarta, 14 Juni 1994
Age                     : 9 Tahun kk :3 *ga deh.. udah bisa itung sendiri kan -.-
Gender                : Flexible tergantung sikon *lah xD
Hobby                 : Playing games and listening music
Status                  : Single… kenapa? Mau nge-double-in? :3 *apaan

Social Media:
Facebook            : www.facebook.com/ruiruichi
Twitter                 : @ruiruichi
Line                     : ruiruichi
Instagram             : ruichi48

Yap segitu aja… kelengkapan ntar bahaya (?) xD

Engg.. kenapa? Ga ada nomer hpnya? Kan udah ada line~ mau nomer hp gw? Mau modus ya hmm *pede banget* nomer hp kalian dulu sini :3 *loh kok jd gw yg kayanya mau modus wkwk xDD

I Hate You! (SayaMilky)

Sebelumnya klo udah pernah liat OS ini, dengan pen-name yang sama, g usah kaget~
itu saya juga kok :3
post nya disini (jphip forum) tapi yang di post disitu pake b.ing *yang agak berantakan*
nah klo ini versi aslinya~

check it out~~

I Hate You! (SayaMilky)
*ini ff sayamilky pertama >.<


Genre: Romance

Character:
-Watanabe Miyuki: Biasa dipanggil Milky. Seorang idol, aktris, model terkenal di Jepang, idola bagi remaja-remaja pria, dan inspirasi bagi remaja-remaja perempuan.
-Yamamoto Sayaka: Biasa dipanggil Sayanee. Penyanyi di sebuah kafe sekaligus bar, yang ternyata sering dikunjungi Milky. Tidak menyukai Milky karena baginya Milky tidak pantas menjadi Idol.

The story begin…

-Pukul 5 Sore-
“Yoo Sayanee welcome~” sambut pemilik bar, Goto yang sudah seperti big brother bagi Sayanee.
“Yoo bro~ hmm? Lagi nonton apa?” Tanya Sayanee.
“Pelanggan setia kita tuh~” ucapnya sembari menunjuk televisi dengan dagunya.

~~~

“Milky-chan, kalau malam hari tidak ada pekerjaan biasanya melakukan apa?” Tanya seorang wartawan.
“Kalau tidak ada pekerjaan, biasanya aku langsung tidur di apartemenku, atau latihan sebentar untuk pekerjaan esok hari ^^” jawab Milky sambil tersenyum manis.
“Minuman favorit Milky apa?” Tanya wartawan yang lain.
“Tentu saja Miruku daisuki~ :3” jawab Milky.
“Maaf.. Watanabe Miyuki-san mesti segera ke lokasi syutingnya” ucap manager Milky, memisahkan Milky dari kerumunan wartawan yang mengerubunginya.

~~~

I will always love you, Atsuko (Minami x Atsuko x Onoe)

Sebelumnya klo udah pernah liat OS ini, dengan pen-name yang sama, g usah kaget~
itu saya juga kok :3
post nya disini (jphip forum) tapi yang di post disitu pake b.ing *yang agak berantakan*
nah klo ini versi aslinya~

dan ini adalah ff os pertama yang bener-bener saya bikin >.<
udah bikin sendiri.. sedih sendiri.. hufft.. :|
ya sedihnya sih juga karena saya sebagai AtsuMiba shipper malah bikin ff kaya gini T.T
ini dibuat g lama setelah Acchan dikabarin pacaran *nyilet
dan mungkin ada curhatan dikit xDD

check it out~~

I will always love you, Atsuko (Minami x Atsuko x Onoe)

Genre: Romance (Shoujo-ai)

-Takamina POV-

“I… Maeda Atsuko will graduate from AKB48” tangisku pecah saat Acchan mengungkapkan perihal yang sudah aku ketahui sebelumnya. Saat aku membuka mata ternyata kami sudah berada di Tokyo Dome dan sedang bersiap untuk perform ‘Omoide no Hotondo’ di konser 1830m, namun ada yang aneh saat aku memasuki panggung, ini bukan panggung konser 1830m yang aku ketahui dan ada sosok pria yang kini aku ketahui dia adalah pacar Acchan, Onoe. Acchan berlari dengan riang menghampiri kekasihnya dengan senyuman lebar yang sangat manis meninggalkanku sendiri.

“Acchan jangan tinggalkan aku lagi” aku berteriak dan mencoba mengejarnya namun dirinya tak bisa aku raih.
“ACCHAN!!” Aku terbangun dari tidurku dengan keringat membasahi tubuhku, saat aku lihat sekelilingku aku tersadar ternyata itu semua hanya mimpi. Kepalaku terasa sakit dan dadaku sangat lah sesak jika aku mengingat lagi mimpi itu, melihat senyuman manisnya, senyuman manis yang selalu aku rindukan, senyuman yang bukan lagi untukku. Acchan…

Sunday, June 1, 2014

Happy #16thBirdDayOneWingedBeby (BebNju)

Sebelumnya klo udah pernah liat OS ini, dengan pen-name yang sama, g usah kaget~
itu saya juga kok :3
post nya disini (jphip forum) tapi yang di post disitu pake b.ing *yang agak berantakan*
nah klo ini versi aslinya~

check it out~~

----

Cerita ini berdasarkan kisah nyata ulang tahun ke 16 Beby, dibumbui dan ditambah sedikit khayalan penulis XD tulisan diambil dari post G+ dan twitter keduanya dan apa yang saya tonton di teater saat Seitansainya Beby *walau udah lupa sih* #dzigh xD

Post Shanju tentang Beby: klik
Post Beby tentang Shanju: klik
Post Beby tentang ulang tahunnya: klik

Happy #16thBirdDayOneWingedBeby (BebNju)

Genre: Friendship (soft shoujo-ai)

~Beby story~

Tanggal 15, 3 hari sebelum ulang tahunku, kami sedang mengadakan JKT48 5th Single CD Flying Get Launching Concert. Aku sedang sendiri di backstage, memanfaatkan waktu kosong yang ada untuk beristirahat sejenak. Tiba-tiba kamu, dengan wajah yang sedikit cemberut menghampiriku.

“Beby, ulang tahun kamu tanggal berapa?”
“18” dengan muka bingung aku jawab. Kamu ga inget?
“Yaahh” ucapmu dengan muka yang masih cemberut.
“Kenapa emang?”
“Gapapa” Jawabmu begitu singkat, membuatku berpikir.

-17 Maret malam-

Hari ini sehari sebelum menjelang ulang tahunku yang ke 16, rasanya ingin cepat-cepat tanggal 18. Banyak hal yang kupikirkan sebelum perform di esok hari, ya karena tahun ini ulang tahunku pertama kalinya dirayakan di teater tepat di tanggal 18. Teater besok membuatku lebih tegang melebihi shonichi teater, ataupun perubahan blocking, bahkan lebih tegang dibanding ketika datang terlambat :p tapi… iya ada tapinya.. ada satu hal yang juga aku pikirkan.. siapa lagi kalau bukan kamu….

Tsumetai Honoo (AtsuYuu)

Sebelumnya klo udah pernah liat OS ini, dengan pen-name yang sama, g usah kaget~
itu saya juga kok :3
post nya disini (jphip forum) tapi yang di post disitu pake b.ing *yang agak berantakan*
nah klo ini versi aslinya~

check it out~~

Tsumetai Honoo (AtsuYuu)
*note: ini salah satu judul lagunya Acchan (check her 3rd single Time Machine Nante Iranai Type-D)

Genre: Sad-Romance
Acchan as a girl
Yuko as a boy

-Acchan Story-

Sudah hampir 2 tahun, aku menjadi kekasih Yuu dan tinggal bersama di rumahnya. Seharusnya, kami sangat bahagia seperti pasangan yang lainnya. Bercanda, tertawa, menangis, tersenyum dan tidur bersama. Ya, itu memang aku rasakan dulu. Semenjak orang tuanya meninggal 7 bulan lalu, Yuu berubah. Ia jadi jarang pulang, tidak pernah memberi kabar untukku, sesekalinya pulang, seperti tidak menyadari dan tidak peduli adanya diriku ini. Bahkan 2 bulan terakhir tidak pernah pulang.

Sahabat-sahabatku juga berkata dan menyuruhku untuk pergi meninggalkan Yuu. Namun aku tidak bisa, aku sudah berjanji pada kedua orang tua Yuu. Tentu saja, aku dan Yuu, kami juga berjanji akan selalu bersama dan saling mencintai. Saling mencintai? Masih adakah rasa itu di hati Yuu..

~~~

DAFTAR ISI

FANFIC

One-Shot:
- Tsumetai Honoo (AtsuYuu)
Happy #16thBirdDayOneWingedBeby (BebNju)
I Hate You! (SayaMilky)
I will always love you, Atsuko (Minami x Atsuko x Onoe)
Me, My Oshi, and My Dream (JKT48 x AKB48: BebYuu)
Surprise Gift from Little Puppy (JuriMayu)
You and Her (Ochi x Beby x Shanju)
- Pajama Drive (JuriMayu)
- Back to Me (AtsuMina)
- 4 Oct: H(i)S Surprise (BebNju)
- Unpredictable (BebNju)
- Two Years Later (Ayana)
- Nobar Chelsea (BebNju+GreMids)
If She Leave me Alone (Kinal x Ve x Marcell)
- Start From Chating to... (BebNju)
Will you be My Girl? (GreMids)
Oshibe to meshibe to yoru no chouchou (GreVe ft Jessica)
- Blind (MarYana)
- Hati yang Kau Sakiti (GreMids)
Antara Kamu dan Dia (GreMIndah)
- Gak Tau Ah (BebNju)
Jangan Bilang Siapa-siapa (BebKwek)
Malaikat Tanpa Sayap (BebKwek)

Two/Three-Shot:
- Sebuah Cerita, Cita dan Cinta (VeNal) -Completed-
  ~Veranda's Side~
  ~Kinal's Side~
  ~VeNal, akhir sebuah cerita~
Wall of Love (BebNju) -Completed-
  ~Another Story
  ~Another Story - SMUT Scene
- Futari Nori no Jitensha (BebNju) -Completed-
  ~Part 1
  ~Part 2
- Try (SavoWan)
  ~1
  ~2
- Wanna be.. More than Manzai Couple (SayaMilky)
  ~Sayanee's Side
- Door Knob (BebNju)
  ~ 1
  ~ 2
  ~ 3
- BebNjuAy
  ~Pemeran Utama (Beby's POV)
- Love Story (BebNju) -Completed-
  ~Part 1
  ~Part 2
- Love Story (VeNal) -Completed-
  ~Part 3
  ~Part 4
  ~Part 5
- It's You (BebNjuChi) -Completed-
  ~Part 1
  ~Part 2
  ~Part 3

Series:
1. Joifuru High School (JKT48) -Completed-
    SEASON 1:
  - BTS                  Ch 4                  Ch 9
  - Ch 0                  Ch 5                  Ch 10
  - Ch 1                  Ch 6                  Ch 11
  - Ch 2                  Ch 7                  Ch 12
  - Ch 3                  Ch 8                  Ch 13
  Special Chapter: Season 0.5 – The Days Before…
    SEASON 2:
  - Ch 0                 Ch 5                    - Ch 10
  - Ch 1                 - Ch 6                    Ch 11
  - Ch 2                 Ch 7                    Ch 12
  - Ch 3                 Ch 8                    Ch 13
  - Ch 4                 Ch 9
2. May I Love You (JuriMayu and others)
  - Prologue
  - Chapter 1       - Chapter 2: Part 1 | Part 2
  Side Story 1: SaeYuki
  - Chapter 3
  - Side Story 2: Jurina x Myao, Maachan, Erepyon with Tomochin
  - Chapter 4
  - Side Story 3: KaiAcchan
  - Chapter 5        Side Story 4: KumiNon
  - Chapter 6: Part 1 | Part 2
  - Chapter 7: Part 1 | Part 2
  Side Story 5: SaeYuki 2
  Side Story 6: JuriMayu saat kecil
  - Chapter 8: Part 1 | Part 2
  Side Story 7: JurinAnnin saat SMP (Jurina's Side)
  Side Story 8: JurinAnnin saat SMP 2 (Annin's Side)
3. Dirimu dan Dirinya (VeNal x Naomi)
  ~Part 1              ~Part 6              ~Part 11
  ~Part 2              ~Part 7              ~Part 12
  ~Part 3              ~Part 8
  ~Part 4              ~Part 9
  ~Part 5              ~Part 10
4. If Beby is not a member.. (BebNju) -Completed-
  ~Part 1: Shania POV - 1st Meet at iClub48
  ~Part 2: Beby POV - Handshake Event and....
  ~Part 3: Shania POV - First Date (?)
  ~Part 4: Beby POV - Finally...
  ~Part 5: Beby POV - Double Date with VeNal
  ~Part 6: Beby POV - Conflict.. with My Ex (?)
  ~Part 7: Beby POV - My Birthday, Full of Romance!
  ~Final Chapter: Shanju's Birthday
5. Princess Hours (JKT48 3rd Gen)
  - Behind the Story
  - Chapter 1
  - Chapter 2
  - Chapter 3
  - Chapter 4
  - Chapter 5
  - Chapter 6
6. Scandal (JKT48)
  - Part 1
  - Part 2
7. Two Years Later (BebNju)
  - Part 1
  - Part 2
8. Majisuka Gakuen (JKT48)
  - Prolog
  - Chapter 0
  - Chapter 1
  - Chapter 2
  - Chapter 3
  - Chapter 4
  - Chapter 5
  - Chapter 6
  - Side Story (The Old Time…)
9. Dating or Acting? (JKT48) -Completed-
  - Part 1              Part 3              Part 5
  - Part 2              Part 4              Part 6
10. BeShanan Sounds Good
  - Part 0
  - Part 1
11. F4!! (JuriMayu and Others)
  - Cast
12. My Special Butler (Mendol x AKB48)
  - Chapter 1

ARTICLES

- One True Pairing (OTP)?

- Viva JKT48 Movie Review
- 5 JKT48 Crack Pair Favourite

RANDOM
- Blogger Profile
  ~Sesi 1
  ~Sesi 2

1st Post

Post pertama di blog pertama milik sendiri..
ya sebagai percobaan..

Aduh pusing sebenernya sama blog-blog-an >.< *jujur
tapi.. kayanya cuma di blog ya tempat bisa nuangin isi hati saya ini #eaa

nyari tempat buat nuangin isi kepala dan tulisan-tulisan gaje paling cocok klo di blog..
jadi diputuskan deh buat bikin blog wkwk

Omedettou \(^^)/